
Bola.net - Berakhirnya matchday 20 untuk sementara mengakhiri pula hingar bingar Premier League. Tapi bukan berarti akhir pekan ini Bolaneters akan kesepian, FA Cup akan tetap meramaikannya.
Chelsea termasuk salah satu dari sekian banyak tim yang akan memperebutkan satu tempat di putaran keempat. Minggu (04/01) esok, The Blues akan menjamu Watford yang saat ini duduk di peringkat kelima Championship Division.
Setelah melewati pertandingan berat yang berakhir dengan kekalahan di White Hart Lane atas Tottenham, Jose Mourinho memastikan akan merotasi skuatnya meski ia tetap mengincar kemenangan.
"Jelas kami akan mengistirahatkan beberapa pemain, itu hal normal. Kami ingin mengalahkan Watford, tapi di saat bersamaan, kami harus menganalisis kondisi para pemain dan mengambil keputusan yang tepat dan memberi kesempatan pemain lain untuk bermain." terang sang manajer pada Sky Sports.
Sejumlah pemain yang sekiranya akan diistirahatkan adalah Diego Costa, Eden Hazard, Oscar, Gary Cahill dan Branislav Ivanovic. [initial]
(sky/dct)
Chelsea termasuk salah satu dari sekian banyak tim yang akan memperebutkan satu tempat di putaran keempat. Minggu (04/01) esok, The Blues akan menjamu Watford yang saat ini duduk di peringkat kelima Championship Division.
Setelah melewati pertandingan berat yang berakhir dengan kekalahan di White Hart Lane atas Tottenham, Jose Mourinho memastikan akan merotasi skuatnya meski ia tetap mengincar kemenangan.
"Jelas kami akan mengistirahatkan beberapa pemain, itu hal normal. Kami ingin mengalahkan Watford, tapi di saat bersamaan, kami harus menganalisis kondisi para pemain dan mengambil keputusan yang tepat dan memberi kesempatan pemain lain untuk bermain." terang sang manajer pada Sky Sports.
Sejumlah pemain yang sekiranya akan diistirahatkan adalah Diego Costa, Eden Hazard, Oscar, Gary Cahill dan Branislav Ivanovic. [initial]
Seputar FA Cup
- Jumpa MU, Yeovil Dapat Keuntungan Finansial Masif
- Ander Herrera: FA Cup Lebih Emosional Ketimbang Copa Del Rey
- Pastikan Diri Hadapi MU, Yeovil Rasakan Euforia Juara
- Van Gaal: Sulit Dipercaya Rooney Tak Pernah Juarai FA Cup
- Van Gaal Anggap Piala FA Sebagai Target Mudah
- Tak Sabar Menjajal FA Cup, Herrera Ingin Bawa United ke Final
- Bos Yeovil Ngebet Bertanding Lawan Manchester United
- Putaran Ketiga FA Cup 2014-15 Hasilkan Dua Ulangan Final
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 1 Januari 2015 18:00
-
Liga Inggris 1 Januari 2015 17:40
-
Liga Inggris 1 Januari 2015 16:15
-
Liga Inggris 1 Januari 2015 12:12
Wenger Bantah Klaim Mourinho Terkait Konspirasi Jatuhkan Chelsea
-
Liga Champions 1 Januari 2015 07:56
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 02:10
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:47
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:42
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:35
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:25
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:18
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...