
Bola.net - John Stones tengah menjadi perbincangan saat pihak Everton enggan melepasnya ke Chelsea. Ya, empat tawaran yang seluruhnya datang dari The Blues ditolak mentah-mentah oleh sang manajer Roberto Martinez.
Dilansir Standard, dengan fakta seperti itu, para suporter The Tofees kemudian membuat sebuah chant yang ditujukan untuk mengejek Chelsea yang terus-terusan gagal memboyong Stones ke Stamford Bridge. Dengan menggunakan nada-nada dari salah satu lagu The Beatles, Money Can't You Buy Love.
Kira-kira, seperti inilah lirik yang dinyanyikan oleh para Evertonian terkait Stones.
"Martinez says he's not for sale and I am satisfied, Chelsea want those kind of things that money just can't buy, well I don't care too much for money, money can't buy you Stones, can't buy you Stones"
Jika di terjemahkan ke dalam Bahasa Indonesia menjadi:
"Martinez mengatakan bahwa dia tak dijual dan saya puas, Chelsea harus mengerti bahwa uang tidak bisa membeli segalanya, saya tidak begitu peduli dengan banyaknya uang, uang tak bisa membeli kamu Stones, tak bisa membeli kamu Stones,"
Sementara itu, manajer asal Spanyol tersebut mengaku bahwa saat ini timnya harus menjaga fokus, karena jendela tansfer juga sudah ditutup. "Saya pikir jika jendela transfer sudah tertutup maka kami harus konsentrasi kepada pertandingan. Banyak reaksi dari itu semua, saya tidak ingin menghibur diri." katanya.[initial]
Dilansir Standard, dengan fakta seperti itu, para suporter The Tofees kemudian membuat sebuah chant yang ditujukan untuk mengejek Chelsea yang terus-terusan gagal memboyong Stones ke Stamford Bridge. Dengan menggunakan nada-nada dari salah satu lagu The Beatles, Money Can't You Buy Love.
Kira-kira, seperti inilah lirik yang dinyanyikan oleh para Evertonian terkait Stones.
"Martinez says he's not for sale and I am satisfied, Chelsea want those kind of things that money just can't buy, well I don't care too much for money, money can't buy you Stones, can't buy you Stones"
Jika di terjemahkan ke dalam Bahasa Indonesia menjadi:
"Martinez mengatakan bahwa dia tak dijual dan saya puas, Chelsea harus mengerti bahwa uang tidak bisa membeli segalanya, saya tidak begitu peduli dengan banyaknya uang, uang tak bisa membeli kamu Stones, tak bisa membeli kamu Stones,"
Sementara itu, manajer asal Spanyol tersebut mengaku bahwa saat ini timnya harus menjaga fokus, karena jendela tansfer juga sudah ditutup. "Saya pikir jika jendela transfer sudah tertutup maka kami harus konsentrasi kepada pertandingan. Banyak reaksi dari itu semua, saya tidak ingin menghibur diri." katanya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 10 September 2015 21:41
Jelang Lawan Everton, Mourinho Tidak Bisa Hanya Duduk Tenang
-
Liga Inggris 10 September 2015 21:31
-
Liga Inggris 10 September 2015 15:06
-
Liga Inggris 10 September 2015 15:00
-
Liga Inggris 10 September 2015 12:59
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...