
Kepada Mirror, bek Everton Leighton Baines mengungkapkan rasa optimisme tersebut.
"Melaju ke final akan menjadi hal yang luar biasa bagi kami semua," buka Baines.
"Memang akan menjadi pertandingan yang sulit dan kami tidak ingin terlalu banyak bicara tapi akan memberikan bukti pada permainan di lapangan," sambungnya.
"Tentu lebih mudah berbicara ketimbang membuktikan di lapangan. Namun, faktanya, kami berhasil mengalahkan Manchester City pada pertandingan leg pertama," tukasnya.
Pertandingan pertama yang berlangsung di Goodison Park memang berakhir dengan skor 2-1. Saat itu, dua gol dari Funes Mori dan Romelu Lukaku hanya berhasil di balas oleh satu gol Jesus Navas.
Jika ingin lolos, The Toffes setidaknya harus bisa menahan imbang City. Atau, menghindari kekalahan dengan selisih minimal dua gol serta kalah dengan skor 1-0. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 25 Januari 2016 08:10
-
Liga Inggris 25 Januari 2016 06:55
-
Liga Inggris 24 Januari 2016 15:28
-
Liga Eropa Lain 24 Januari 2016 05:00
-
Liga Inggris 24 Januari 2016 02:26
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 05:30
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 05:24
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:12
-
Bolatainment 21 Maret 2025 05:05
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:03
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 04:55
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...