
Bola.net - - Everton mengatakan bahwa mereka akan dengan senang hati membuka pintu mereka jika memang Wayne Rooney ingin kembali. Hal tersebut dikatakan langsung oleh sang pelatih, Ronald Koeman.
Koeman dengan senang hati akan memasukkan Rooney dalam skuatnya jika memang ingin kembali ke Everton. Namun, ia tak mau berandai-andai ihwal kemungkinan Rooney pulang ke Goodison Park.
"Pertama-tama, saya harus katakan bahwa dia adalah pemain hebat dan karirnya masih belum selesai," buka Koeman.
"Bahkan, jika memang ada kemungkinan bahwa Rooney memilih untuk kembali ke Everton, maka saya akan menerimanya dan mengatakan 'ya, silahkan datang'," sambungnya.
Masa depan Rooney bersama Manchester United saat ini memang masih belum pasti. Jose Mourinho sudah mulai menepikan Rooney dalam skuat pilihannya dan dikabarkan tidak keberatan untuk melepasnya.
"Saya tidak tahu situasi yang terjadi disana seperti apa, saya harus menghormatinya. Itu bukan urusan saya. Dia pemain yang sangat berpengalaman dan bisa memutuskan apa yang harus di pilih," katanya.
Baca Ini Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 27 Oktober 2016 23:36
-
Liga Champions 27 Oktober 2016 23:07
-
Liga Inggris 27 Oktober 2016 22:35
-
Liga Inggris 27 Oktober 2016 22:01
-
Bolatainment 27 Oktober 2016 21:59
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...