
Gelandang dari Jerman tersebut bermain apik bersama Liverpool musim ini. Salah satu peran besarnya adalah membantu timnya adalah lolos ke semi final Liga Europa tahun ini.
Melihat performanya tersebut, Can sering disebut akan menjadi penerus Gerrard. Tapi ia tegas mengatakan tak ingin meniru gaya bermain mantan kapten Liverpool, yang kini bermain di MLS tersebut.
"[Dibandingkan dengan Gerrard] yang pasti membuat saya bangga. Tapi dengan segala hormat pada Steven Gerrard: Saya adalah Emre Can yang ingin bermain dengan gaya saya sendiri," ujarnya pada Sport-Informations-Dienst.
Can mengakui kiprahnya yang bagus di Anfield musim ini tak lepas dari kehadiran Jurgen Klopp yang pada bulan Oktober lalu menggantikan Brendan Rodgers.
"Tentu saja, bersama Klopp adalah sesuatu yang menyenangkan," sebut Can. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 18 April 2016 21:39
-
Liga Inggris 18 April 2016 21:01
-
Liga Eropa UEFA 18 April 2016 15:46
-
Liga Inggris 18 April 2016 15:33
-
Liga Inggris 18 April 2016 15:06
Klopp: Tak Ada Yang Kebal Bangku Cadangan, Termasuk Sturridge!
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 09:15
-
Amerika Latin 20 Maret 2025 09:11
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 09:10
-
Amerika Latin 20 Maret 2025 09:08
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 09:05
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 09:03
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...