
Bola.net - Pemain Liverpool, Emre Can, mengatakan ingin kembali bermain sebagai pemain tengah. Sebab, posisi tersebut adalah posisi asli yang sebenarnya ia sukai.
Emre Can, di awal kedatangannya di Anfield lebih banyak diplot sebagai pemain bertahan. Hal itu karena juru taktik Liverpool, Brendan Rodgers, kerap menggunakan formasi 3-5-2. Pemain asal Jerman tersebut memang cukup baik di lini belakang, namun ia tetap ingin kembali sebagai pemain tengah di musim keduanya.
"Saya ingin bermain di lapangan tengah. Saya bisa bertanggungjawab." kata Emre Can pada The Anfield Wrap.
"[Rodgers] melihat saya sebagai pemain tengah, dan saya berharap musim depan saya bisa bermain di tengah. Dia selalu berbicara dengan saya setiap hari dan mengatakan pada saya apa yang bisa saya lakukan lebih baik." pungkas Emre Can. [initial]
(taw/shd)
Emre Can, di awal kedatangannya di Anfield lebih banyak diplot sebagai pemain bertahan. Hal itu karena juru taktik Liverpool, Brendan Rodgers, kerap menggunakan formasi 3-5-2. Pemain asal Jerman tersebut memang cukup baik di lini belakang, namun ia tetap ingin kembali sebagai pemain tengah di musim keduanya.
"Saya ingin bermain di lapangan tengah. Saya bisa bertanggungjawab." kata Emre Can pada The Anfield Wrap.
"[Rodgers] melihat saya sebagai pemain tengah, dan saya berharap musim depan saya bisa bermain di tengah. Dia selalu berbicara dengan saya setiap hari dan mengatakan pada saya apa yang bisa saya lakukan lebih baik." pungkas Emre Can. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 26 Mei 2015 19:45
-
Liga Inggris 26 Mei 2015 17:38
Owen Minta Liverpool Beri Kesempatan Rodgers Satu Musim Lagi
-
Liga Inggris 26 Mei 2015 17:25
-
Liga Inggris 26 Mei 2015 15:17
-
Liga Inggris 26 Mei 2015 12:42
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:41
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:32
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 05:30
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 05:29
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 05:24
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:12
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...