
Bola.net - Mantan penyerang Manchester United Anthony Elanga mendukung mantan rekan setimnya Antony untuk bersinar di Old Trafford. Dia yakin Antony bisa mencetak banyak gol di MU.
Antony mengalami masa-masa sulit di Manchester United pada musim ini. Pemain Brasil itu terlihat kesulitan mencetak gol maupun assist untuk klubnya.
Antony telah membuat 19 penampilan dalam ajang Premier League musim ini. Namun, dia tidak berhasil menjebol gawang lawan.
Advertisement
Satu-satunya kontribusi gol pemain Brasil itu sejauh ini terjadi di Piala FA. Dia mengantongi satu gol dan satu assist.
Antony Bisa Sukses di MU
Antony mendapat sorotan tajam dari para pendukung Manchester United penampilannya yang buruk. Namun mantan rekan setimnya Elanga membelanya.
“Antony adalah pemain hebat dan pribadi yang cantik. Kami sering kontak ketika saya masih di United, dan kadang-kadang kami masih ngobrol sampai sekarang,” kata Elanga kepada SoccerNews.nl.
“Saya yakin dia akan mencetak banyak gol di sana. Saya sudah bisa melihatnya selama sesi latihan.
"Saya percaya pada Tuhan, dan dia menyuruh saya pergi ke Nottingham, dan Antony masih di United. Tapi dia akan benar-benar sukses di sana."
Sumber: Sportskeeda
Jadwal Pertandingan Manchester United Berikutnya
Pertandingan: Luton Town vs Manchester United
Kompetisi: Premier League
Venue: Kenilworth Road
Hari: Minggu, 18 Februari 2024
Jam: 23.30 WIB
Klasemen Premier League
Baca Juga:
- Head to Head dan Statistik: Luton Town vs Manchester United
- Apa Kabar Wayne Rooney? Eks Striker MU yang Jadi Pelatih Dipecat Terus dan Kini Pindah Cabor Jadi Petinju
- Manusia atau Alien? Cristiano Ronaldo Sudah Mainkan 1000 Laga di Level Klub, Cetak 746 Gol!
- Mulai Goyah di Benfica, Kans MU Daratkan Joao Neves Terbuka Lebar?
- Sip! Pesaing Berkurang Satu, Pintu Man United Angkut Onana Terbuka Lebar
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 14 Februari 2024 20:51
Sip! Pesaing Berkurang Satu, Pintu Man United Angkut Onana Terbuka Lebar
-
Liga Inggris 14 Februari 2024 16:30
-
Liga Inggris 14 Februari 2024 15:40
Pengganti Raphael Varane di Manchester United Diimpor dari Jerman?
-
Liga Inggris 14 Februari 2024 15:20
Moncernya Diogo Dalot di MU Ternyata Sudah Diramalkan Cristiano Ronaldo
-
Liga Inggris 14 Februari 2024 13:21
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...