
Bola.net - Mantan wasit Premier League, Mark Halsey, berpendapat bahwa Mike Jones membuat keputusan yang salah dengan menganulir gol dari pemain tengah Newcastle, Cheick Tiote, ke gawang Manchester City.
Yoan Gouffran, yang berdiri di posisi offside saat gol itu terjadi, dianggap menghalangi pandangan Joe Hart. Keputusan wasit Jones diambil berdasarkan pertimbangan tersebut setelah berkonsultasi dengan asistennya.
"Yang dimaksud dengan menghalani lawan adalah: mencegah lawan untuk bermain atau menguasai bola. Contohnya, menghalangi pandangan atau gerakan penjaga gawang secara sengaja," tuturnya pada talkSPORT.
"Itu adalah keputusan yang sulit, namun gol yang dianulir itu tidak memenuhi kriteria akan gol yang pantas untuk tidak disahkan. Secara teknis, harusnya itu dihitung. Itulah peraturannya," pungkas Halsey.
Andai disahkan, maka kedudukan akan jadi imbang 1-1 dan mungkin City batal menang 2-0 di St James Park. [initial]
(talk/rer)
Yoan Gouffran, yang berdiri di posisi offside saat gol itu terjadi, dianggap menghalangi pandangan Joe Hart. Keputusan wasit Jones diambil berdasarkan pertimbangan tersebut setelah berkonsultasi dengan asistennya.
"Yang dimaksud dengan menghalani lawan adalah: mencegah lawan untuk bermain atau menguasai bola. Contohnya, menghalangi pandangan atau gerakan penjaga gawang secara sengaja," tuturnya pada talkSPORT.
"Itu adalah keputusan yang sulit, namun gol yang dianulir itu tidak memenuhi kriteria akan gol yang pantas untuk tidak disahkan. Secara teknis, harusnya itu dihitung. Itulah peraturannya," pungkas Halsey.
Andai disahkan, maka kedudukan akan jadi imbang 1-1 dan mungkin City batal menang 2-0 di St James Park. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 12 Januari 2014 23:12
-
Liga Inggris 12 Januari 2014 19:28
-
Piala Dunia 12 Januari 2014 18:38
-
Liga Inggris 12 Januari 2014 12:45
-
Liga Inggris 12 Januari 2014 12:19
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:01
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:52
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:41
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:32
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 05:30
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...