
Ibrahimovic, yang sudah mencetak empat gol dalam empat pertandingan terakhirnya, dikenal sebagai pemain yang amat arogan baik di dalam maupun luar lapangan. Namun menurut Limpar, hal kesan tersebut akan berubah sama sekali jika kita bertemu langsung dengan pemain Swedia.
"Saya sudah bertemu dengannya dua kali dan ia adalah pria paling baik dan sopan yang bisa anda temui. Ia amat luar biasa dalam hal tersebut. Citra yang beredar mengenai dirinya memang seperti itu, namun saya bisa katakan bahwa di balik itu, ia punya hati yang besar," tutur Limpar pada Guardian.
"Ia pikir dirinya adalah seluruh dunia. Namun nyatanya, jika anda berpikir bahwa anda adalah seluruh dunia, dan anda tidak menunjukkan yang terbaik, maka anda dalam masalah. Namun ia berpikir dia adalah seluruh dunia dan ia menunjukkan itu."
"Anda tidak bisa meminta lebih darinya." [initial]
(gua/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 2 September 2016 21:24
-
Liga Inggris 2 September 2016 21:16
-
Liga Inggris 2 September 2016 20:13
-
Piala Dunia 2 September 2016 19:54
Muncul Kompetitor di Pos Bek Kiri, Shaw Terpicu Tampil Lebih Baik
-
Piala Eropa 2 September 2016 19:31
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 10:22
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 10:19
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 10:13
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 10:08
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 10:07
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 10:01
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...