
Bola.net - - Bos Manchester United, Jose Mourinho, mengatakan bahwa ia amat mempercayai kemampuan bermain Axel Tuanzebe dan Scott McTominay.
Tuanzebe, yang baru berusia 20 tahun, baru dua kali tampil membela tim utama United musim ini, namun McTominay, yang setahun lebih tua, sudah bermain lima kali dan belakangan menjadi bagian reguler dari skuat tim utama di musim 17/18.
Manajer United mengakui bahwa ia akan senang jika bisa memberi keduanya kesempatan main lebih sering, namun ia menyatakan hal itu sulit dilakukan karena ada banyak pemain yang lebih senior di dalam tim.
Scott Mctominay (paling kanan) rayakan gol MU.
"Kadang saya tidak bisa memainkan mereka lebih sering karena saya menghormati pemain yang lebih senior dan siap untuk membela tim. Namun soal kualitas, mereka sudah siap untuk tim utama, jadi saya sering menurunkan mereka ketika laga menyisakan 30 atau 35 menit," tuturnya di MUTV.
"Saya memainkan Scott melawan Benfica sebelum kami dipastikan lolos. Saya sangat percaya pada mereka berdua."
Tuanzebe dan McTominay sama-sama diturunkan ketika United menang 2-1 atas CSKA Moscow di Liga Champions pekan ini.
Baca Juga:
- Via Vallen Pendukung Manchester United atau Manchester City?
- Derby Manchester Terancam Dibatalkan karena Masalah Ini
- Arsenal Langsung Gelar Pertemuan usai Kalah dari MU
- Giggs Tegaskan United Masih Nomor Satu di Kota Manchester
- Taibi: Derby Kali Ini City Yang Favorit
- Giggs Tak Yakin City Bisa Unbeaten Sampai Akhir Musim
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 9 Desember 2017 23:40
-
Liga Inggris 9 Desember 2017 23:20
Demi Derby Manchester, Lingard Lupakan Teman dan Persahabatan
-
Liga Inggris 9 Desember 2017 23:10
-
Liga Inggris 9 Desember 2017 23:00
-
Bolatainment 9 Desember 2017 19:46
Via Vallen Pendukung Manchester United atau Manchester City?
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:28
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 20:18
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:06
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 19:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:31
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:29
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...