
Bola.net - Daley Blind baru mencetak dua gol untuk Manchester United di pentas Premier League 2014/15. Yang menarik, dua gol Blind itu selalu memberi akhir yang cukup dramatis.
Dua kali Blind mencetak gol, dua kali pula United terhindar dari kekalahan. Dua gol itu pun sama-sama tercipta di kandang lawan dan di penghujung laga.
(opta/gia)
Dua kali Blind mencetak gol, dua kali pula United terhindar dari kekalahan. Dua gol itu pun sama-sama tercipta di kandang lawan dan di penghujung laga.
2 - Daley Blind's two PL goals this season have come in the 87th minute (v WBA) and second half injury time. Drama.
— OptaJoe (@OptaJoe) February 8, 2015
Gol pertama Blind lahir ketika United melawat ke markas West Brom pada bulan Oktober silam. Dalam kondisi United tertinggal 1-2, Blind mencetak gol di menit 87 untuk memastikan laga berkesudahan 2-2.
Gol terkini Blind juga menyelamatkan United dari kekalahan. Menghadapi tuan rumah West Ham pada matchday 24, Minggu (08/2), Blind mencetak gol di masa injury time dan membuat laga berkesudahan sama kuat 1-1. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 8 Februari 2015 23:01
-
Liga Inggris 8 Februari 2015 22:17
Smalling Akui Perebutan Tempat di Skuat United Seperti Perang
-
Liga Inggris 8 Februari 2015 19:48
-
Liga Inggris 8 Februari 2015 18:39
-
Liga Inggris 8 Februari 2015 18:01
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 05:11
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:41
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...