
Bola.net - - Danny Drinkwater mengatakan bahwa ia merasa amat frustrasi dengan cedera yang sempat menghalanginya untuk segera mencatat debut bersama .
Pemain Inggris turun membela The Blues ketika mereka menang tipis 2-1 atas Everton di 16 besar Piala Liga kemarin, usai debutnya tertunda karena mengalami cedera betis sejak direkrut dari Leicester City di deadline bursa musim panas.
Namun Drinkwater lega ia akhirnya sudah berhasil menjalani pertandingan perdana dan bertekad untuk menjadi pemain reguler di tim asuhan Antonio Conte.
"Saya kira beberapa bulan terakhir bisa saja berjalan dengan lebih buruk," tutur sang gelandang di Chelsea TV.
Danny Drinkwater
"Saya selalu mencoba untuk mengambil hal-hal positif dari itu. Betis saya sudah membaik sekarang, namun sebelumnya saya sangat frustrasi. Penantian selama ini seolah membunuh saya."
"Saya sangat senang bisa melihat tim dari dekat dan itu membantu saya untuk menyesuaikan diri di sini. Hal tersebut memberikan saya gambaran mengenai bagaimana mereka sebenarnya bermain. Namun semakin cepat saya terlibat langsung, itu akan jauh lebih baik."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 26 Oktober 2017 21:05
-
Liga Inggris 26 Oktober 2017 15:35
-
Liga Inggris 26 Oktober 2017 15:30
-
Liga Inggris 26 Oktober 2017 15:10
-
Liga Inggris 26 Oktober 2017 15:10
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:30
-
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025 13:16
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:15
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:01
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 12:57
-
Otomotif 21 Maret 2025 12:56
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...