
Bola.net - - Ketika bursa transfer bulan Januari dibuka menjadi kesempatan bagi semua tim di Premier League untuk membenahi kekurangan dengan membeli pemain. Chelsea pun yang saat ini menjadi pemuncak klasemen, bisa mendatangkan pemain baru.
Pada akhir pekan ini, Chelsea akan menjalani pertandingan pekan ke-15 menghadapi West Brom. Sebelumnya, tim besutan Antonio Conte ini selalu menang dalam 8 pertandingan.
Meskipun ada sejumlah pemain yang masih santer dikaitkan dengan Chelsea, Conte mengatakan belum ingin memikirkan rencana transfer. Melanjutkan kemenangan, menurut Conte, lebih penting.
"Seperti yang saya katakan sebelumnya, yang penting sekarang adalah fokus untuk menjalani laga selanjutnya menghadapi West Brom. Kemudian kami akan menjalani empat pertandingan sebelum datang bulan Januari dan kami harus fokus," kata Conte seperti dikutip Daily Express.
"Bulan Januari masih jauh dan sekarang saya senang dengan skuat yang ada. Tetap santai, konsentrasi pada pertandingan ini dan kemudian kita akan melihat apa yang terjadi."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 8 Desember 2016 23:55
-
Liga Inggris 8 Desember 2016 23:29
-
Liga Italia 8 Desember 2016 20:14
-
Liga Inggris 8 Desember 2016 14:21
-
Editorial 8 Desember 2016 14:06
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 10:42
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 10:30
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 10:22
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 10:22
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 10:19
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 10:13
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...