
Pada pertandingan yang digelar di White Hart Lane tersebut, Liverpool punya peluang besar menggandakan keunggulan di akhir babak pertama melalui gol Sadio Mane. Namun sayang gol itu tidak disahkan wasit karena Adam Lallana sudah terperangkap offside terlebih dahulu.
Klopp sendiri menilai jika gol itu disahkan maka hasil pertandingan akan berbeda. "Melawan tim seperti mereka [Tottenham] memang dibutuhkan sedikit keberuntungan" beber Klopp kepada BBC.
"Jika anda melihat dari segi offensif, maka peluang itu 100% tidaklah offisde. Kami mendapat kejadian serupa sebanyak tiga atau empat kali dan itu tidak menyenangkan"
"Namun kami tidak boleh menyalahkan pihak lain atas hasil seri yang kami terima. Kami harus berbenah. Menurut kami gol itu seharusnya sah, namun wasit menilai sebaliknya, dan kami tidak bisa mengubah itu" tutup pelatih berdarah Jerman tersebut.[initial]
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 27 Agustus 2016 23:11
-
Liga Inggris 27 Agustus 2016 23:08
-
Liga Inggris 27 Agustus 2016 22:30
-
Liga Inggris 27 Agustus 2016 22:28
-
Liga Inggris 27 Agustus 2016 22:10
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:15
-
Otomotif 21 Maret 2025 14:53
-
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025 14:45
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 14:15
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 14:15
-
Liga Italia 21 Maret 2025 14:13
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...