
Bola.net - - Direktur Everton, Steve Walsh, menyatakan siap menjemput Wayne Rooney di Manchester United jika pemain yang bersangkutan memang ingin kembali ke
Masa depan Rooney di Manchester United tengah dipertanyakan karena kesempatan bermainnya yang terbatas di bawah asuhan Jose Mourinho. Keterbatasan bermain ini kemudian melahirkan berbagai spekulasi bahwa top skor MU dan timnas Inggris tersebut memiliki peluang meninggalkan Old Trafford pada musim panas mendatang.
Beberapa waktu lalu, Rooney menyatakan ingin tetap bertahan di MU. Namun demikian, Goal Internasional mengungkap pemain 31 tahun tersebut siap kembali ke Everton untuk mendapatkan waktu bermain lebih banyak.
Wayne Rooney
Sementara itu, di pihak Everton akan membuka pintu lebar-lebar jika pemain lulusan akademinya tersebut ingin pulang ke Goodison Park.
"ia pemain top. Jika memang ada peluang dan semua orang sepakat, saya akan pergi [ke Manchester United] untuk membawanya," kata Walsh pada The Times.
"Pihak yang paling menentukan adalah Wayne sendiri dan betapa besar ia ingin kembali ke Everton," sambungnya.
Rooney gabung dengan MU dari Everton pada tahun 2004 lalu. Sejauh ini, Rooney telah mencetak 250 gol dari 550 penampilan bersama Setan Merah. Pemain yang punya kontrak hingga 2019 tersebut baru mencetak lima gol dari 30 penampilan di semua kompetisi musim ini.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 5 Maret 2017 23:55
-
Liga Inggris 5 Maret 2017 17:30
-
Liga Inggris 5 Maret 2017 07:15
-
Liga Inggris 5 Maret 2017 05:40
-
Liga Inggris 5 Maret 2017 02:40
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:46
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:45
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 15:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:20
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:15
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...