
Bola.net - - mendapatkan pukulan berat menjelang bergulirnya Premier League pekan depan, usai Michy Batshuayi dikabarkan mengalami cedera kaki ketika berlatih bersama di jeda Internasional kali ini.
Batshuayi masih dalam skuat Rode Duivels yang dipersiapkan menghadapi Meksiko dan Jepang, di mana pemain 24 tahun amat berharap bakal dimainkan usai hanya lima kali turun sebagai starter bersama The Blues musim ini.
Namun demikian, sang striker terpaksa harus kembali ke London Barat usai mengalami cedera ketika berlatih bersama tim nasionalnya, menjelang pertandingan menghadapi The Dragons.
Michy Batshuayi
Batshuayi kabarnya sudah menjalani rontgen, namun mantan pemain Marseille itu masih harus menjalani serangkaian tes medis sebelum bisa mendapat kepastian soal berapa lama ia bakal absen.
Mulai 18 November hingga akhir bulan, Chelsea akan dijadwalkan bermain melawan West Brom, Qarabag, Liverpool, dan Swansea.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 9 November 2017 21:46
-
Liga Inggris 9 November 2017 20:24
Penampilan Gelandang Muda Roma ini Sukses Curi Perhatian Chelsea
-
Liga Inggris 9 November 2017 20:07
-
Liga Inggris 9 November 2017 17:51
-
Liga Inggris 9 November 2017 17:01
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...