
Tello sendiri baru saja didatangkan Fiorentina dari Barcelona pada bulan Januari yang lalu usai gagal memastikan satu tempat di kubu Catalan tersebut. Di enam bulan pertamanya bersama La Viola, ia tampil cukup bagus dengan mengemas 2 gol dari 15 penampilan bersama FIorentina.
Jurgen Klopp sendiri dikabarkan merupakan salah satu pengagum bakat Tello semenjak sang pemain dipinjamkan ke FC Porto. Klopp berharap agar Winger 24 tahun tersebut bersedia pindah ke Anfield pada musim panas ini.
Namun harapan itu tidak akan terjadi menurut laporan The Express yang menyebut Tello ingin bertahan di Fiorentina. Tello disebut sudah bahagia berseragam Ungu kebesaran Fiorentina dan siap untuk memberikan kontribusi lebih bagi timnya musim depan.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Amerika Latin 3 Juli 2016 23:14
-
Liga Spanyol 3 Juli 2016 22:30
-
Liga Inggris 3 Juli 2016 22:11
-
Liga Spanyol 3 Juli 2016 19:18
-
Liga Spanyol 3 Juli 2016 17:18
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 16:12
-
Otomotif 20 Maret 2025 16:03
-
Liga Eropa Lain 20 Maret 2025 16:00
-
Amerika Latin 20 Maret 2025 15:59
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 15:35
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 15:30
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...