
Bola.net - - Kalidou Koulibaly berkeras bahwa ia amat bahagia di dan tidak ingin pergi dari Serie A dalam waktu dekat.
Bos , Antonio Conte, sempat coba ingin merekrut pemain berusia 25 tahun di musim panas. Presiden Napoli, Aurelio de Laurentiis, bahkan sempat mengatakan timnya menolak tawaran senilai 58 juta pounds dari tim London untuk pemain Senegal.
The Blues sendiri masih belum menyerah mendapatkan Koulibaly, namun yang bersangkutan masih ingin terus bermain di Italia.
"Mereka semua hidup dengan sepakbola di sini. Presiden De Laurentiis contohnya, dia amat mencintai klub. Dia bukan presiden biasa, dia memberikan segalanya untuk membantu kami berkembang, dia pria yang baik. Semua orang di sini tergila-gila dengan Napoli," tutur Koulibaly pada Football France.
"Begitu kami berjalan-jalan di kota, kami akan memberikan tanda tangan dan berfoto, ke manapun kami pergi. Saya kira keluarga saya lebih tahu kota ini daripada saya, karena jika saya yang keluar, ada banyak orang yang ingin tahu dan saya sulit bergerak."
"Saya mencintai kota ini, luar biasa. Ada matahari, laut. Para warga Napoli juga amat ramah. Saya amat, sangat, bahagia di sini."
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 17 November 2016 23:45
-
Liga Inggris 17 November 2016 17:01
-
Liga Inggris 17 November 2016 15:10
-
Liga Inggris 17 November 2016 11:00
-
Liga Inggris 17 November 2016 10:20
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 05:11
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...