
Bola.net - - Penyerang Atletico Madrid, Antoine Griezmann angkat suara mengenai masa depannya di Ibukota Spanyol. Griezmann menyebut ia masih belum tahu mengenai masa depannya dan akan segera membicarakan hal itu dengan pihak klub dalam waktu dekat ini.
Penyerang 27 tahun itu sudah dua tahun secara konsisten dikabarkan akan angkat kaki dari Atletico Madrid. Ia dikabarkan menjadi incaran sejumlah klub top-top Eropa, namun transfer itu tidak terjadi.
Griezmann sendiri kontraknya akan habis pada musim panas tahun 2022 mendatang. Namun belakangan ini ia kembali dikaitkan dengan Manchester United dan Barcelona yang
dikabarkan meminati jasanya.
Griezmann sendiri mengakui belum bisa memastikan apakah akan bertahan di Atletico Madrid musim depan. "Sejujurnya saya tidak tahu," ujarnya kepada COPE.
"Kita lihat saja nanti apakah saya akan melanjutkan di Atletico. Saya akan berbicara dengan pihak klub untuk melihat opsi apa yang bisa kami ambil nanti." tutup penyerang Timnas Prancis tersebut.
Griezmann sendiri baru saja menjadi pahlawan Atletico Madrid setelah ia mencetak gol penyeimbang di Emirates Stadium dini hari tadi.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 26 April 2018 22:34
-
Liga Spanyol 26 April 2018 21:06
-
Liga Champions 26 April 2018 19:47
-
Liga Spanyol 26 April 2018 18:02
-
Liga Champions 26 April 2018 12:42
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...