
Bola.net - Kemenangan impresif Manchester City atas Roma di Liga Champions rupanya masih belum cukup untuk meredam spekulasi mengenai masa depan Manuel Pellegrini di klub.
Menurut laporan yang diturunkan oleh El Confidencial, Diego Simeone belum lama ini mulai mempercepat proses kursus Bahasa Inggris yang ia ikuti. Hal tersebut dianggap sebagai tanda-tanda bahwa sang manajer bakal segera menerima tawaran City.
Kabar tersebut juga mengklaim bahwa Simeone sempat mendapat tawaran dari Manchester United, sebelum mereka akhirnya memilih Louis Van Gaal. Namun sang manajer memutuskan untuk menolak Setan Merah karena tak tertarik dengan kontrak yang disodorkan kubu Old Trafford.
Simeone sendiri masih terikat kontrak dengan Atletico Madrid hingga tahun 2017. Sebagai perbandingan, Josep Guadiola juga melakukan hal yang sama sebelum ia akhirnya menerima tawaran melatih Bayern Munich. [initial]
(con/rer)
Menurut laporan yang diturunkan oleh El Confidencial, Diego Simeone belum lama ini mulai mempercepat proses kursus Bahasa Inggris yang ia ikuti. Hal tersebut dianggap sebagai tanda-tanda bahwa sang manajer bakal segera menerima tawaran City.
Kabar tersebut juga mengklaim bahwa Simeone sempat mendapat tawaran dari Manchester United, sebelum mereka akhirnya memilih Louis Van Gaal. Namun sang manajer memutuskan untuk menolak Setan Merah karena tak tertarik dengan kontrak yang disodorkan kubu Old Trafford.
Simeone sendiri masih terikat kontrak dengan Atletico Madrid hingga tahun 2017. Sebagai perbandingan, Josep Guadiola juga melakukan hal yang sama sebelum ia akhirnya menerima tawaran melatih Bayern Munich. [initial]
Baca Juga:
- Sambut Usia Senja, Antonio Valencia Siap Tinggalkan Posisi Sayap
- Valencia: Rooney Tercepat, Anderson Paling Kocak
- Chester Targetkan Chelsea Kalah Untuk Kali Kedua
- Scholes Beber Titik Lemah Liverpool Jelang Duel Lawan MU
- Mata Anggap Sukses Pukul Arsenal Jadi Titik Balik MU
- Fabregas Bongkar Rahasia Aksi Memikat di Chelsea
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 11 Desember 2014 23:56
-
Liga Inggris 11 Desember 2014 23:22
-
Liga Champions 11 Desember 2014 22:54
-
Liga Champions 11 Desember 2014 22:37
-
Liga Champions 11 Desember 2014 22:05
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 09:21
-
Bulu Tangkis 23 Maret 2025 08:58
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 08:30
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 08:17
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 08:15
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 08:13
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...