
Bola.net - Proses transfer Willian menuju Chelsea akhirnya sukses setelah pemerintah setempat mengeluarkan izin kerja bagi sang pemain. Seluruh proses transfer Willian dari Anzhi menuju Chelsea memang hanya menyisakan izin kerja itu saja.
Dalam sidang untuk mengajukan izin kerja, Willian dibantu langsung oleh Jose Mourinho. Mou hadir sebagai saksi dan memberikan bukti-bukti mengapa Willian pantas mendapatkan izin kerja di Inggris.
Permohonan izin itu akhirnya dikabulkan dan Willian, secara resmi, sudah bisa memperkuat Chelsea. Meski demikian, Willian nampaknya harus menunggu agak lama untuk bisa bertanding dalam kostum The Blues.
Ia tidak masuk dalam skuad Chelsea dalam Piala Super Eropa melawan Bayern Munich. Dengan adanya jeda internasional, kemungkinan besar ia baru bisa menjalani debut ketika Chelsea bertandang ke Everton pada 14 September mendatang.
Willian telah dinyatakan lolos tes medis di Chelsea pada akhir pekan lalu. Pihak klub mengumumkan kesepakatan perihal transfer Willian ini pada hari Minggu waktu setempat. (tdm/hsw)
Dalam sidang untuk mengajukan izin kerja, Willian dibantu langsung oleh Jose Mourinho. Mou hadir sebagai saksi dan memberikan bukti-bukti mengapa Willian pantas mendapatkan izin kerja di Inggris.
Permohonan izin itu akhirnya dikabulkan dan Willian, secara resmi, sudah bisa memperkuat Chelsea. Meski demikian, Willian nampaknya harus menunggu agak lama untuk bisa bertanding dalam kostum The Blues.
Ia tidak masuk dalam skuad Chelsea dalam Piala Super Eropa melawan Bayern Munich. Dengan adanya jeda internasional, kemungkinan besar ia baru bisa menjalani debut ketika Chelsea bertandang ke Everton pada 14 September mendatang.
Willian telah dinyatakan lolos tes medis di Chelsea pada akhir pekan lalu. Pihak klub mengumumkan kesepakatan perihal transfer Willian ini pada hari Minggu waktu setempat. (tdm/hsw)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 27 Agustus 2013 20:30
-
Liga Inggris 27 Agustus 2013 19:51
-
Liga Inggris 27 Agustus 2013 18:37
-
Liga Inggris 27 Agustus 2013 15:33
-
Liga Inggris 27 Agustus 2013 14:47
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 03:58
-
Liga Spanyol 20 Maret 2025 03:15
-
Liga Inggris 19 Maret 2025 23:55
-
Liga Inggris 19 Maret 2025 23:43
-
Liga Inggris 19 Maret 2025 23:03
-
Tim Nasional 19 Maret 2025 22:57
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...