
Bola.net - Gelandang Manchester United, Daley Blind, mengaku amat bersyukur sudah mendapat bantuan dari Robin van Persie untuk menyesuaikan diri dengan atmosfer di Old Trafford.
Pemain asal Belanda itu datang dari Ajax Amsterdam di menit-menit akhir menjelang ditutupnya bursa transfer dan sekarang mengaku telah menyesuaikan diri di klub berkat bantuan RVP.
"Ia banyak membantu saya di masa-masa awal. Robin memberi tahu saya jam berapa anda harus datang berlatih, kapan saya bisa pergi, hal-hal yang kecil yang baru anda ketahui jika anda sudah berpengalaman di klub," tutur Blind pada De Telegraaf.
"Saya membayangkan akan sangat sulit bermain di klub baru jika anda tidak punya satu orang pun untuk membantu anda," pungkasnya.
Blind kini tengah bersama Timnas Belanda untuk bersiap menghadapi Kazakhstan di laga kualifikasi Euro 2016. [initial]
(tele/rer)
Pemain asal Belanda itu datang dari Ajax Amsterdam di menit-menit akhir menjelang ditutupnya bursa transfer dan sekarang mengaku telah menyesuaikan diri di klub berkat bantuan RVP.
"Ia banyak membantu saya di masa-masa awal. Robin memberi tahu saya jam berapa anda harus datang berlatih, kapan saya bisa pergi, hal-hal yang kecil yang baru anda ketahui jika anda sudah berpengalaman di klub," tutur Blind pada De Telegraaf.
"Saya membayangkan akan sangat sulit bermain di klub baru jika anda tidak punya satu orang pun untuk membantu anda," pungkasnya.
Blind kini tengah bersama Timnas Belanda untuk bersiap menghadapi Kazakhstan di laga kualifikasi Euro 2016. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 7 Oktober 2014 23:06
-
Liga Inggris 7 Oktober 2014 17:26
-
Editorial 7 Oktober 2014 17:04
-
Liga Inggris 7 Oktober 2014 16:46
-
Editorial 7 Oktober 2014 16:06
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 11:19
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 11:15
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 11:13
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 11:08
-
Otomotif 21 Maret 2025 11:00
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 11:00
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...