
Bola.net - Pemain anyar Manchester United, Memphis Depay, lebih tepat dikatakan mirip dengan Cristiano Ronaldo daripada Ajen Robben. Pendapat ini disampaikan oleh jurnalis asal Belanda dan pengamat sepakbola, Thijs Slegers.
Depay adalah pemain top skor liga Belanda bersama PSV Eindhoven musim ini. Pemain 21 tersebut telah lolos tes medis dan akan bergabung dengan pasukan Louis van Gaal mulai awal Juli mendatang.
Pemerhati sepakbola dari Voetbal Internasional dalam wawancara bersama MUTV yakin Depay akan menjadi pemain bintang di Old Trafford. Ia memiliki kualitas seperti pemain terbaik dunia saat ini, Cristiano Ronaldo.
"Saya tidak setuju pendapat yang menyamakan Depay dengan Robben karena Arjen seperti Peter Pan ketika menggiring bola, dari kiri ke kanan dengan gaya samba sedangkan Memphis lebih mengutamakan power."
"Memphis sedikit lebih mirip Cristiano, mereka memiliki kualitas yang sama, meskipun masih ada beberapa hal yang membuat Memphis inferior." tambahnya. [initial]
(mfc/shd)
Depay adalah pemain top skor liga Belanda bersama PSV Eindhoven musim ini. Pemain 21 tersebut telah lolos tes medis dan akan bergabung dengan pasukan Louis van Gaal mulai awal Juli mendatang.
Pemerhati sepakbola dari Voetbal Internasional dalam wawancara bersama MUTV yakin Depay akan menjadi pemain bintang di Old Trafford. Ia memiliki kualitas seperti pemain terbaik dunia saat ini, Cristiano Ronaldo.
"Saya tidak setuju pendapat yang menyamakan Depay dengan Robben karena Arjen seperti Peter Pan ketika menggiring bola, dari kiri ke kanan dengan gaya samba sedangkan Memphis lebih mengutamakan power."
"Memphis sedikit lebih mirip Cristiano, mereka memiliki kualitas yang sama, meskipun masih ada beberapa hal yang membuat Memphis inferior." tambahnya. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 9 Juni 2015 19:14
-
Amerika Latin 9 Juni 2015 18:48
-
Liga Italia 9 Juni 2015 18:15
-
Liga Inggris 9 Juni 2015 18:14
-
Editorial 9 Juni 2015 16:51
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...