
- ternyata sempat menolak tawaran Manchester City dan sebelum akhirnya bergabung dengan Manchester United. Fed merasa yakin menuju United setelah berkonsultasi dengan sang agen.
Fred bergabung dengan Setan Merah pada musim panas ini. Gelandang timnas Brasil itu didatangkan dari Shakhtar Donetsk dengan biaya sekitar 52 juta pounds.
Advertisement
Fred sudah membuat debutnya di Premier League pada akhir pekan kemarin. Dia ikut mengantarkan kemenangan United atas Leicester City dengan skor 2-1.
Pemain berusia 25 tahun itu menjelaskan kenapa dia memilih bergabung dengan Manchester United, meskipun ada tawaran dari klub-klub besar Eropa lainnya.
Simak Komentar Fred berikut ini.
Komentar Fred
"Manchester City, PSG, tapi saya memilih United. Saya berbicara dengan agen saya, Gilberto Silva, yang bermain untuk Arsenal. Dia mengatakan kepada saya bahwa United adalah klub besar. Saya berbicara dengan keluarga dan teman-teman saya.
"Ketika saya mengatakan Manchester United, saya melihat wajah mereka. Saya yakin bahwa saya membuat pilihan yang tepat."Ingin Juara
Fred ternyata juga mendapat tawaran bermain dari Tiongkok. Namun, dia punya impian menjadi juara di Premier League.
"Saya ingin bermain di Premier League dan memenangkannya, liga terbaik di dunia. Saya mendapat proposal dari Tiongkok juga, tapi saya tidak ingin pergi ke sana, karena saya ingin bergabung dengan United."
Video Menarik
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 16 Agustus 2018 20:17
-
Liga Inggris 16 Agustus 2018 18:32
-
Liga Inggris 16 Agustus 2018 18:04
-
Liga Inggris 16 Agustus 2018 16:00
-
Liga Inggris 16 Agustus 2018 15:30
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 11:19
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 11:15
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 11:13
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 11:08
-
Otomotif 21 Maret 2025 11:00
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 11:00
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...