
Bola.net - - Bek Manchester United, Eric Bailly mengaku senang dengan dukungan yang diberikan para fans kepadanya. Bailly berjanji akan bekerja lebih keras lagi agar ia bisa semakin tangguh di jantung pertahanan MU.
Bailly sudah kurang lebih 18 bulan memperkuat Manchester United. Ia didatangkan dari klub asal Spanyol, Villarreal sebagai bagian dari rekrutan pertama Jose Mourinho.
Bailly sendiri dengan cepat menjadi idola baru di Old Trafford. Penampilannya yang tangguh di jantung pertahanan MU membuat banyak fans MU jatuh hati padanya.
Eric Bailly Bertikai Dengan Dominic Solanke
Bailly sendiri berharap ia bisa membayar kepercayaan para fans dengan permainan yang lebih baik lagi. "Saya merasa sangat senang ketika para fans memberikan pujian kepada saya," ujar Bailly kepada MUTV.
"Dukungan fans benar-benar sebuah aspek yang penting ketika anda berada di klub sebesar ini. Dukungan itu menjadi tanda bahwa anda sudah memberikan kontribusi yang positif pada tim ini."
"Apa yang perlu saya lakukan adalah menggulung lengan saya dan bekerja lebih keras lagi sehingga saya bisa bermain lebih baik lagi. Itu sangat penting bagi saya dan saya ingin melanjutkan hal yang sama di masa depan." tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 16 Maret 2018 22:33
-
Liga Spanyol 16 Maret 2018 21:37
-
Liga Inggris 16 Maret 2018 20:00
-
Liga Inggris 16 Maret 2018 18:03
-
Liga Inggris 16 Maret 2018 17:55
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...