
Bola.net - - Bos , Mauricio Pochettino mengatakan bahwa salah satu anak asuhnya, Dele Alli masih bahagia. Alli untuk saat ini tidak berminat untuk membicarakan rumor bergabung dengan Real Madrid atau Barcelona.
Alli tampil apik pada musim ini. Sebanyak 10 gol sudah dicetaknya di pentas Premier League. Ia pun digosipkan akan segera dipinang oleh dua raksasa Spanyol yakni: Madrid dan Barca.
"Ini bukan waktu yang tepat untuk berbicara tentang hal itu," buka Pochettino. "Saya tidak akan bicara tentang rumor tetapi yang penting adalah dia merasa bahagia dan tampil baik," sambungnya dikutip dari Soccerway.
Tottenham sendiri saat ini sudah menyiapkan langkah untuk menangkal Alli pindah ke klub lain, seperti yang terjadi pada Gareth Bale beberapa musim lalu. The Lily White sudah siap menaikkan gaji Alli.
Kabarnya, Tottenham disarankan memberi Alli gaji di atas 100.000 pounds setiap pekan.
"Ini bukan tentang pembaharuan dalam kontrak dan gajinya setiap bulan. Dia bekerja dengan baik, mencetak banyak gol dan membantu tim mencapai tujuan."
"Publik begitu banyak membicarakannya dalam beberapa minggu terakhir dan itu adil karena penampilannya yang fantastis," tutup Pochettino.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 11 Januari 2017 22:53
-
Liga Inggris 11 Januari 2017 15:55
-
Liga Inggris 10 Januari 2017 09:40
-
Liga Spanyol 9 Januari 2017 19:34
-
Liga Inggris 9 Januari 2017 15:17
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:59
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...