
Bola.net - - Playmaker Manchester City, Kevin De Bruyne disebut tidak sebagus Gelandang , Piotr Zielinski menurut klaim Zbigniew Boniek.
Semenjak dibeli dari Wolfsburg pada tahun 2015 silam, sosok De Bruyne sudah menjelma menjadi roh serangan Manchester City. Ia selalu menjadi andalan para pelatih The Citizens untuk mengatur aliran bola timnya.
Musim ini De Bruyne kembali tampil impresif. Ia digadang-gadang menjadi kandidat peraih Ballon D'Or tahun ini setelah membawa Manchester City mendominasi Premier League musim ini.
Piotr Zielinski
Meski tampil apik, namun Boniek percaya bahwa De Bruyne masih kalah dari sosok Zielinski. "Apakah dia [Zielinski] akan menjadi The Next De Bruyne? Saya rasa dia sudah memiliki kualitas yang lebih baik dari De Bruyne," ujar Boniek kepada Corriere Dello Sport.
"Mereka adalah dua pemain yang memiliki tipe yang berbeda. Namun mereka memiliki kemampuan yang sama bagusnya sehingga mereka menjadi andalan di tim masing-masing. Saya pikir dia [Zielinski] akan menjadi pemain yang top."
"Saya pertama kali melihatnya saat ia berusia 16 tahun. Saya menontonnya pada pertandingan Tim junior Polandia dan saya langsung berpikir 'Anak ini akan menjadi pemain yang luar biasa'." tandas Ketua Federasi Sepakbola Polandia tersebut.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 24 Februari 2018 23:45
-
Liga Inggris 24 Februari 2018 23:00
-
Liga Inggris 24 Februari 2018 22:45
-
Liga Inggris 24 Februari 2018 22:00
-
Liga Inggris 24 Februari 2018 21:20
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...