
Bola.net - - Gelandang Chelsea, Kevin De Bruyne tak sungkan mengakui bahwa timnya memiliki kesulitan saat melawan Leicester City meskipun mampu tampil dominan sepanjang pertandingan.
Manchester City sukses meraih kemenangan penting saat tandang ke markas Leicester, King Power Stadium, Sabtu malam. Meskipun menang dua gol tanpa balas, kemenangan itu tak berjalan mudah bagi tamu.
Butuh 45 menit bagi City untuk mencetak gol pertama. Gol dari Gabriel Jesus di menit terakhir babak pertama membawa The Citizens unggul satu gol sebelum digandakan Kevin De Bruyne di awal babak kedua.
"Kami mengontrol pertandingan selama 90 menit. Ini tak mudah melawan Leicester karena mereka bermain sangat langsung. Kami tak menciptakan terlalu banyak peluang tapi babak kedua kami sangat bagus," terangnya.
"Kami merasa percaya diri dalam cara kami bermain. Ini adalah jadwal yang padat, tapi kami melakukannya dengan baik," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 18 November 2017 21:10
-
Liga Inggris 18 November 2017 20:50
-
Liga Inggris 18 November 2017 19:30
-
Liga Inggris 18 November 2017 17:10
-
Liga Inggris 18 November 2017 16:50
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 00:52
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 00:41
-
Liga Italia 21 Maret 2025 00:40
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 23:54
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 23:49
-
Liga Champions 20 Maret 2025 23:44
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...