
Bola.net - - David Luiz tak ketinggalan memberikan tribute kepada Frank Lampard setelah legenda Chelsea itu mengumumkan pensiun dari sepakbola baru-baru ini.
Seperti diketahui, pemain 38 tahun tersebut memutuskan untuk mengakhiri karir sepakbolanya setelah bertahun-tahun mencapai kesuksesan sebagai pesepakbola profesional. Lampard pensiun sebagai pencetak gol terbanyak sepanjang masa Chelsea dan juga secara luar dikenal sebagai salah satu gelandang terbaik di Inggris.
Dan David Luiz, yang pernah bermain satu tim di periode pertamanya di Chelsea beberapa tahun lalu, tak ketinggalan memberikan tribute kepada sang legenda lewat akun instagram pribadinya.
Advertisement
A photo posted by David Luiz (@davidluiz_4) on
"SUPER FRANK< SUPER FRANK, SUPER FRANK LAMPARDD! Sepakbola, Chelsea, fans, semua orang dan tentu saya harus mengucapkan terima kasih kepada anda. Apa yang anda lakukan ajaib, luar biasa dan spesial," tulis Luiz.
David Luiz dan skuat Chelsea sendiri saat ini tengah bersiap untuk menghadapi tantangan Arsenal di Stamford Bridge akhir pekan ini.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 2 Februari 2017 23:58
-
Liga Inggris 2 Februari 2017 23:13
Klopp Beri Tanggapan atas Tudingan Mourinho soal Perlakukan Wasit
-
Liga Inggris 2 Februari 2017 22:40
-
Liga Inggris 2 Februari 2017 21:20
-
Liga Inggris 2 Februari 2017 19:44
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 01:02
-
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025 00:32
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 00:01
-
Bulu Tangkis 22 Maret 2025 23:39
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:16
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:02
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...