
Edin Dzeko dan kolega mesti bertandang ke markas Inter Milan, Giuseppe Meazza, pada hari Minggu (01/11). Laga ini tentu bukan lawan yang mudah bagi mereka. Lengah sedikit, fatal akibatnya. Posisi mereka di puncak sedang dalam ancaman.
Untuk menambah cakrawala kita dalam menikmati pertandingan ini, kami telah menyiapkan sajian data dan fakta seputar pertandingan Inter kontra Roma.
Sebelum kalah pada bulan April lalu (2-1), Roma tidak terkalahkan saat melawan Inter dalam tujuh pertandingan beruntun di Serie A. Rinciannya, empat kali menang dan tiga seri.
Tidak ada tim yang lebih unggul dalam rekor delapan pertemuan terakhir mereka saat bermain di Giuseppe Meazza. Masing-masing memiliki dua kemenangan dan empat laga berakhir imbang.
Inter Milan menang dengan skor 1-0 dalam lima dari sepuluh pertandingan musim ini. Mauro Icardi dkk menjadi tim paling sering meraih hasil tersebut di Serie A.
Tidak ada tim yang pernah memenangkan scudetto jika tak mampu mencetak lebih dari sepuluh gol pada pekan ke sepuluh. Inter mencetak sepuluh gol dan Roma sukses 25 kali menjebol gawang lawan.
Inter gagal mencetak lebih dari dua gol dalam enam laga kandang terakhir mereka di Serie A. Termasuk laga yang berakhir imbang 0-0.
Gervinho dkk telah mencetak 25 gol sejauh ini, hanya di musim 1960-1961 mereka lebih produktif dalam hal mencetak gol setelah 10 pertandingan (26 gol).
Roma telah memenangkan empat dari enam pertandingan away terakhir mereka di Serie A. Sisanya, Totti cs sekali kalah dan sekali seri.
Roma memiliki 12 pemain berbeda sebagai pencetak gol di liga pada musim ini - menjadi yang terbaik dari lima liga besar Eropa.
[initial]
Baca Juga:
- Data dan Fakta La Liga: Getafe vs Barcelona
- Data dan Fakta Serie A: Lazio vs AC Milan
- Data dan Fakta Serie A: Juventus vs Torino
- Data dan Fakta La Liga: Real Madrid vs Las Palmas
- Data dan Fakta Premier League: Crystal Palace vs Manchester United
- Data dan Fakta La Liga: Deportivo La Coruna vs Atletico Madrid
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 29 Oktober 2015 23:33
-
Liga Italia 29 Oktober 2015 16:18
-
Liga Italia 29 Oktober 2015 15:19
-
Liga Italia 29 Oktober 2015 15:16
-
Liga Italia 29 Oktober 2015 13:30
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...