Data dan Fakta Premier League: West Ham United vs Chelsea

Data dan Fakta Premier League: West Ham United vs Chelsea
Selebrasi pemain Chelsea. (c) EPL

Bola.net - - Klub EPL, West Ham United mendapat tugas berat di pertandingan pekan ke 27 yang jatuh pada pekan nanti. Mereka akan menjamu pemuncak klasemen sementara, Chelsea di Olympic Stadium pada hari Selasa (7/3) dini hari nanti.

Jika menilik catatan pertemuan kedua tim, maka West Ham sudah membuktikan diri bahwa mereka bukan lawan yang 'bersahabat' untuk Chelsea, di mana mereka sukses menyingkirkan The Blues dari EFL Cup awal musim kemarin. Namun dengan banyaknya pemain mereka yang harus absen pada laga ini membuat kubu The Hammers diprediksi kesulitan menghadapi perlawanan tim tamu yang datang dengan kekuatan terbaik mereka.

Sebelum Bolaneters melihat bagaimana Chelsea berusaha terus mengamankan posisi mereka di puncak klasemen, tidak ada salahnya Bolaneters membaca beberapa data dan fakta berikut: