Data dan Fakta Premier League: Watford vs Arsenal

Data dan Fakta Premier League: Watford vs Arsenal
Arsenal (c) AFC
- Arsenal bertekad untuk mengakhiri periode buruk mereka di Premier League musim ini. Untuk itu pasukan The Gunners akan membidik kemenangan saat mereka bertandang ke Vicarage Road, Markas Watford pada hari Sabtu (27/8) malam nanti.


Meski berstatus sebagai tuan rumah pada laga ini, Watford tidak begitu diunggulkan untuk meraih kemenangan pada pertandingan ini. Hal ini dikarenakan mereka punya sejarah yang buruk saat jumpa Arsenal, di tambah dengan rentetan hasil buruk yang mereka lalui membuat The Gunners dijagokan meraih kemenangan pada laga ini.


Sebelum Bolaneters menyaksikan bagaimana Arsenal dan Watford berburu kemenangan pertama mereka, tidak ada salahnya bagi Bolaneters untuk membaca beberapa data dan fakta berikut:

 (bola/dub)