Data dan Fakta Premier League: Swansea City vs Manchester City

Data dan Fakta Premier League: Swansea City vs Manchester City
Manchester City (c) AFP
- Manchester City akan melakoni sebuah laga krusial pada akhir pekan nanti. Pada pertandingan terakhir Premier League musim ini, The Citizens harus mengamankan satu tiket ke Liga Champions musim depan saat bertandang ke markas Swansea City pada hari Minggu (15/5) malam nanti.


Jika menilik sejarah pertemuan kedua tim, Manchester City lebih diunggulkan ketimbang Swansea, di mana dari lima pertemuan terakhir kedua tim selalu berakhir dengan kemenangan The Citizens. Belum lagi kondisi cedera yang mengenai pilar-pilar penting Swansea City membuat The Citizens dipercaya bisa memenangkan laga terakhir mereka di Premier League musim ini


Sebelum Bolaneters menyaksikan bagaimana Manchester City berusaha mengamankan satu tempat di Liga Champions musim depan, tidak ada salahnya bagi Bolaneters untuk membaca beberapa data dan fakta berikut:

 (bola/dub)