
Bola.net - - Manchester United mendapat ujian berat untuk bangkit di ajang Premier League musim ini. Mereka harus menjamu salah satu tim kuat EPl, Tottenham Hotspur di pertandingan pekan ke 15 EPL yang jatuh pada hari Minggu malam nanti.
Kondisi kedua tim jelang laga ini bisa dikatakan cukup mirip. Minimnya pilar utama yang cedera, di tambah hasil apik yang dipetik di ajang Eropa membuat kedua tim percaya diri dalam menatap laga ini, oleh karenanya cukup sulit menentukan siapa yang akan keluar sebagai pemenang pada laga panas ini.
Sebelum Bolaneters menyaksikan bagaimana usaha Manchester United berusaha melanjutkan momentum positif mereka ke ajang EPL, tidak ada salahnya bagi Bolaneters untuk melihat beberapa dana dan fakta berikut.
Manchester United hanya menang dua kali dari 8 pertemuan terakhir mereka kontra Spurs di ajagn EPL (M2 S3 K3)
Kemenangan 3-0 atas MU pada bulan April lalu merupakan kemenangan terbesar Spurs terhadap MU sejak tahun 1996
Manchester United hanya mampu meraih empat hasil imbang di empat pertandingan kandang terakhir mereka di ajang EPL.
Tottenham hanya mampu menang dua kali dari 24 lawatan terakhir mereka ke Old Trafford (M2 S3 K19)
Spurs merupakan salah satu dari tujuh tim yang dibobol Wayne Rooney lebih dari 10 gol sepanjang karirnya
Harry Kane masih belum bisa mencetak gol ke Gawang Manchester United dalam lima pertemuan terakhirnya bersama Spurs
Harry Kane sudah mencetak tujuh gol dari enam pertandingan terakhirnya di ajang EPl
Tottenham belum menang dari tujuh laga tandang terakhir mereka di semua ajang musim ini.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 8 Desember 2016 23:58
-
Liga Inggris 8 Desember 2016 22:05
-
Liga Champions 8 Desember 2016 21:47
Imbang Lawan Celtic, Mantan Pemain MU Ini Sindir Manchester City
-
Editorial 8 Desember 2016 16:48
-
Liga Inggris 8 Desember 2016 15:12
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:31
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:29
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:27
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:58
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 17:03
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...