
- Liverpool akan menjamu Brighton pada matchweek 3 Premier League 2018/19, Sabtu (25/8). Berikut beberapa data dan fakta yang melatarbelakangi pertandingan di Anfield ini.
Liverpool selalu menang dalam lima laga terakhirnya melawan Brighton di semua kompetisi.
Advertisement
Liverpool selalu mencetak minimal empat gol dalam tiga laga terakhirnya melawan Brighton di semua kompetisi.
Liverpool selalu mencetak minimal dua gol dalam 10 dari 11 laga kandang terakhirnya di Premier League.
Liverpool tak terkalahkan dalam 22 laga Premier League terakhirnya di Anfield (M14 S8).
Liverpool selalu clean sheet (tak kebobolan) dalam enam laga kandang terakhirnya di Premier League.
Terakhir kali Liverpool melalui tujuh laga kandang beruntun tanpa kebobolan di liga tertinggi Inggris adalah pada Februari 2007. Waktu itu, The Reds melalui sembilan laga kandang tanpa kebobolan.
Mohamed Salah berkontribusi dalam terciptanya 44 gol Liverpool di Premier League sejak awal musim lalu, dengan 33 gol dan 11 assist, lebih banyak daripada pemain-pemain lain selama periode yang sama.
James Milner, yang mencetak gol lewat titik penalti saat Liverpool mengalahkan Crystal Palace 2-0 di laga sebelumnya, butuh satu lagi untuk mencapai 50 gol di Premier League.
Setiap kali James Milner mencetak gol, tim yang diperkuatnya belum pernah kalah di Premier League (M38 S10).
Brighton tanpa kemenangan dalam 14 laga tandang terakhirnya di Premier League.
Brighton selalu kebobolan minimal dua gol dalam empat laga terakhirnya di Premier League.
Chris Hughton selalu kalah (K5) dan selalu kebobolan minimal empat gol setiap kali melawan Liverpool di Premier League: tiga laga sebagai manajer Norwich, dua laga sebagai manajer Brighton.
Musim lalu, Brighton dipermak Liverpool empat gol tanpa balas di Anfield. Brighton tumbang oleh gol-gol Mohamed Salah, Dejan Lovren, Dominic Solanke dan Andrew Robertson.
Klik juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 23 Agustus 2018 15:45
-
Liga Inggris 23 Agustus 2018 14:40
-
Liga Champions 23 Agustus 2018 13:01
Klopp Tak Berani Bicara Saat Karius Blunder di Final Liga Champions Lalu
-
Liga Inggris 23 Agustus 2018 11:40
-
Liga Inggris 23 Agustus 2018 11:13
LATEST UPDATE
-
Otomotif 22 Maret 2025 10:51
-
Otomotif 22 Maret 2025 10:49
-
Otomotif 22 Maret 2025 10:48
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 10:47
-
Otomotif 22 Maret 2025 10:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 10:15
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...