
Karena itu, laga kedua ini di King Power Stadium akan menjadi ujian berat bagi kedua tim untuk bangkit dari kekalahan sebelumnya. Arsenal sendiri memiliki catatan apik saat melawan The Foxes, termasuk dua kemenangan musim lalu.
Sembari menanti pertandingan tersebut, tak ada salahnya menyimak data dan fakta pertemuan Leicester vs Arsenal di bawah ini:
Leicester tak pernah menang dalam 19 pertandingan melawan Arsenal di Premeir League dengan catatan 6 kali imbang dan 13 kali kalah dan dua kekalahan di antaranya terjadi pada musim lalu.
Arsenal tak pernah kalah saat melawat ke King Power Stadium di ajang Premier League, imbang dua kali dan menang 5-2 di sana musim lalu.
Dua dari tiga kekalahan Leicester di Premier League musim lalu terjadi saat melawan Arsenal, termasuk satu-satunya kekalahan di kandang sendiri musim lalu.
Arsenal tercatat empat pemainnya mampu mencetak tiga gol saat melawan Leicester (Dennis Bergkamp, Nicolas Anelka, Thierry Henry dan Alexis Sanchez).
Catatan 19 pertandingan tak pernah menang milik Leicester saat melawan Arsenal menyamai catatan Newcastle yang juga tak pernah menang melawan Manchester City.
Simon Royce satu-satunya kiper Leicester yang mampu tak kebobolan saat melawan Arsenal di Premier League, yakni saat ia mengawal gawang Leicester saat imbang tanpa gol pada Januari 2001.
Leicester City dan Arsenal, yang finish di posisi 1 dan 2 musim lalu, dua-duanya kalah di pekan pertama. Terakhir dua tim teratas di musim sebelumnya kalah bersama adalah pada pekan pertama musim 1953-1954.
Arsenal tak pernah kalah di dua laga pembuka Premier League sejak 1992-1993.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 18 Agustus 2016 22:39
-
Liga Inggris 18 Agustus 2016 22:27
-
Liga Inggris 18 Agustus 2016 21:56
-
Liga Inggris 18 Agustus 2016 21:22
-
Liga Inggris 18 Agustus 2016 20:03
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:12
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...