
Bola.net - - Peringkat 11 Everton akan menjamu peringkat 6 Chelsea pada matchweek 31 Premier League 2018/19, Minggu (17/3). Berikut beberapa data dan fakta yang melatarbelakangi pertandingan di Goodison Park ini.
Pada pertemuan pertama di Premier League musim ini (matchweek 12), Everton menahan Chelsea 0-0 di Stamford Bridge.
Dalam laga kandangnya melawan Chelsea di Premier League musim lalu, Everton juga meraih hasil imbang 0-0.
Advertisement
Chelsea tak terkalahkan dalam enam laga terakhirnya melawan Everton di semua kompetisi (M4 S2), tapi dua pertemuan terakhir selalu berkesudahan imbang tanpa gol, setelah sebelumnya meraih empat kemenangan beruntun atas The Toffees.
Chelsea selalu clean sheet dalam lima laga terakhirnya melawan Everton di Premier League.
Scroll terus ke bawah.
Performa dan Statistik
Everton hanya menang sekali dalam enam laga terakhirnya di Premier League (M1 S1 K4).
Everton tanpa kemenangan dalam tiga laga kandang terakhirnya di Premier League: kalah 1-3 vs Wolverhampton, kalah 0-2 vs Manchester City, imbang 0-0 vs Liverpool.
Everton hanya menang sekali dalam delapan laga kandang terakhirnya di Premier League (M1 S3 K4).
Richarlison hanya mencetak satu gol dalam enam penampilan terakhirnya untuk Everton di Premier League.
Gol terbanyak untuk Everton di Premier League 2018/19 sejauh ini: Richarlison, Gylfi Sigurdsson (masing-masing 11).
Assist terbanyak untuk Everton di Premier League 2018/19 sejauh ini: Lucas Digne (4).
Chelsea tak terkalahkan dalam lima laga terakhirnya di semua kompetisi (M4 S1), mencetak 13 gol dan hanya kebobolan dua gol.
Tak ada hasil imbang dalam 11 laga tandang terakhir Chelsea di Premier League (M6 S0 K5).
Olivier Giroud menyumbang lima gol dan tiga assist dalam tujuh penampilan terakhirnya untuk Chelsea di semua kompetisi.
Gol terbanyak untuk Everton di Premier League 2018/19 sejauh ini: Eden Hazard (13).
Assist terbanyak untuk Everton di Premier League 2018/19 sejauh ini: Eden Hazard (11).
Berita Video
Berita video wawancara eksklusif bersama Carles Puyol dalam acara UEFA Champions League Trophy Tour 2019 presented by Heineken di Surabaya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Eropa UEFA 15 Maret 2019 19:22
-
Liga Inggris 15 Maret 2019 10:42
-
Liga Eropa UEFA 15 Maret 2019 09:29
-
Liga Eropa UEFA 15 Maret 2019 09:04
-
Liga Eropa UEFA 15 Maret 2019 08:33
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...