
Bola.net - - Peringkat 6 Bournemouth akan menjamu peringkat 5 Arsenal pada matchweek 13 Premier League 2018/19, Minggu (25/11). Berikut beberapa data dan fakta yang melatarbelakangi pertandingan di Vitality Stadium ini.
Dalam laga kandangnya melawan Arsenal di Premier League musim lalu, Bournemouth menang 2-1. Arsenal unggul melalui Hector Bellerin, tapi Bournemouth mampu membalikkan keadaan lewat Callum Wilson dan Jordon Ibe.
Kemenangan itu adalah satu-satunya kemenangan Bournemouth dalam enam pertemuan dengan Arsenal di Premier League (M1 S1 K4).
Advertisement
Callum Wilson selalu mencetak gol dalam tiga penampilan sebelumnya melawan Arsenal di Premier League (total 3 gol). Jika bisa kembali melakukannya di laga nanti, maka dia akan menyamai pencapaian Charlie Austin yang selalu mencetak gol dalam empat penampilan melawan Arsenal.
Bournemouth selalu kalah dengan skor 1-2 dalam dua laga terakhirnya di Premier League, yakni melawan Manchester United (kandang) dan Newcastle (tandang).
Selalu tercipta minimal tiga gol dalam tujuh dari delapan laga terakhir Bournemouth di Premier League.
Gol terbanyak untuk Bournemouth di Premier League 2018/19 sejauh ini: Callum Wilson (6).
Assist terbanyak untuk Bournemouth di Premier League 2018/19 sejauh ini: Ryan Fraser (6).
Enam dari sepuluh gol terakhir Arsenal di Premier League dicetak oleh pemain-pemain pengganti.
Arsenal sudah mencetak tujuh gol lewat pemain-pemain pengganti di Premier League musim ini, lebih banyak dibandingkan tim-tim lain.
Arsenal selalu imbang dalam tiga laga terakhirnya di Premier League: 2-2 vs Crystal Palace (tandang), 1-1 vs Liverpool (kandang), 1-1 vs Wolverhampton (kandang).
Selalu tercipta minimal tiga gol dalam sembilan dari sepuluh laga tandang terakhir Arsenal di Premier League.
Arsenal selalu mencetak dua gol atau lebih dalam lima laga tandang terakhirnya di Premier League.
Gol terbanyak untuk Arsenal di Premier League 2018/19 sejauh ini: Pierre-Emerick Aubameyang (7).
Assist terbanyak untuk Arsenal di Premier League 2018/19 sejauh ini: Aaron Ramsey, Hector Bellerin (masing-masing 4).
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 23 November 2018 21:40
Pemain Arsenal Diklaim Bermain Ogah-ogahan Bersama Arsene Wenger
-
Liga Inggris 23 November 2018 20:20
-
Liga Inggris 23 November 2018 16:20
Arsenal Utus Pierre-Emerick Aubameyang Untuk Rayu Ousmane Dembele?
-
Liga Inggris 23 November 2018 11:40
-
Liga Inggris 23 November 2018 09:00
Sagna Sebut Pemain Arsenal Lebih Kerja Keras Sejak Dilatih Emery
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 05:11
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:41
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...