Data dan Fakta Premier League: Arsenal vs Swansea City

Data dan Fakta Premier League: Arsenal vs Swansea City
(c) AFP
- Arsenal tidak ingin terlalu lama terpuruk setelah mendapat beberapa hasil negatif baru-baru ini. Untuk itu The Gunners bertekad untuk bangkit saat mereka menjamu Tim asal Wales, Swansea City pada hari Kamis (3/3) dini hari nanti.


Pertandingan antara kedua tim ini diprediksi akan berjalan dengan sangat ketat. Baik Arsenal maupun Swansea sama-sama membutuhkan kemenangan pada tengah pekan ini, sehingga keduanya akan tampil habis-habisan untuk mengamankan tiga poin di Emirates Stadium.


Namun sebelum Bolaneters menyaksikan misi kebangkitan The Gunners, tidak ada salahnya Bolaneters membaca beberapa data dan fakta berikut.

 (bola/dub)