
Berikut data dan fakta yang melingkupi pertarungan kedua tim.
Dalam lima pertandingan terakhir, Arsenal tidak pernah menang melawan Everton.
Striker Everton, Steven Naismith selalu mencetak gol ke gawang Arsenal dalam dua pertemuan terakhir.
Everton tak pernah memenangkan 20 laga tandangnya bila menghadapi Arsenal di semua kompetisi. Rekornya adalah empat kali imbang dan 16 kalah.
Dari tiga pertemuan terakhir kontra Everton di semua kompetisi, Mesut Ozil sudah membukukan dua gol dan memberi satu assist.
Olivier Giroud sudah membukukan tiga gol dalam tiga laga terakhir menghadapi Everton.
Di putaran pertama (matchday 2) Agustus lalu, tercipta total empat gol dari lima shots on target. Pertandingan itu usai dengan skor 2-2.
Dari lima pertandingan terakhir Premier League, Santi Cazorla menyumbangkan tiga gol dan tiga assist.
Everton cuma meraih satu kemenangan dalam 10 pertandingan terakhir di Premier League. Sisanya berakhir dengan empat kali imbang dan lima kekalahan.
Arsenal cuma kemasukan lima gol di babak pertama dalam 18 pertandingan terakhir di Premier League. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 26 Februari 2015 21:54
-
Liga Champions 26 Februari 2015 10:06
-
Liga Inggris 24 Februari 2015 22:20
-
Liga Inggris 23 Februari 2015 04:12
-
Liga Inggris 22 Februari 2015 21:32
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...