
Setelah bersinar bersama klub Serie A, Torino, Darmian menarik minat Setan Merah. Ia pun direkrut di awal musim ini ke Old Trafford. Sejak awal, ia langsung mampu tampil solid di sisi kanan pertahanan United dan menuai pujian dari para fans.
Bek berusia 25 tahun ini mengaku paham bahwa ada banyak ekspektasi dan tekanan di klub sebesar United. Akan tetapi, ia tak terpengaruh hal tersebut dan menegaskan akan selalu siap membawa Setan Merah meraih kemenangan demi kemenangan.
"Ketika Anda memikirkan tentang Man United, Anda tak hanya berpikir bahwa klub itu adalah salah satu klub terbesar di Inggris, tapi juga salah satu klub terbesar di dunia. Sebuah klub sukses yang penuh dengan sejarah dan terbiasa memenangkan banyak trofi," ujar pemain asal Italia ini.
"Jadi normal saja apabila ketika Anda bermain bagi sebuah klub yang begitu besar ada tekanan yang besar dan mengingat sejarah United, semua orang pasti berharap Anda menang di tiap laga. Hal itu memang tak mudah namun sejauh yang saya pedulikan, kami selalu mengincar kemenangan di tiap laga dan bagi saya secara pribadi, saya ingin selalu ambil bagian dalam hal tersebut," tegasnya seperti dilansir The Independent. [initial]
Baca Juga:
- Smalling Klaim Negara Lain Takut Pada Inggris
- Kecewa Dortmund, MU Bersiap Pulangkan Adnan Januzaj
- Shaw Kerja Keras Bangkit dari Cedera Horor
- Mourinho Tertarik Tangani Manchester United
- Pereira Anggap Gol Rooney Selamatkan Musim MU
- Kemenangan Atas West Brom jadi Kado Indah di Ulang Tahun De Gea
- Van Gaal Puas dengan Performa Jesse Lingard
- Ronaldo: Keane Dulu Sering Semprot Saya
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 7 November 2015 23:56
-
Liga Inggris 7 November 2015 23:20
-
Liga Inggris 7 November 2015 22:35
-
Liga Inggris 7 November 2015 22:18
-
Liga Inggris 7 November 2015 20:20
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:48
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:40
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:28
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 20:18
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:06
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 19:57
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...