
- Matteo Darmian berharap masih bisa bermain di Manchester United musim depan. Namun hingga hari ini, ia mengaku belum mendapat kepastian dari pelatih baru MU Jose Mourinho.
(men/shd)
Pemain 26 tahun tersebut baru saja datang ke Old Trafford pada musim panas tahun lalu setelah pindah dari Torino.
Ia sulit bersinar bersama United dan dikabarkan akan pindah ke klub lain pada musim panas nanti. Dari 21 laga terakhir MU musim lalu, Darmian hanya enam kali sebagai starter.
Juventus dan Barcelona dikabarkan tertarik menampung Darmian. Bagaimanapun, ia menegaskan saat ini masih sah menjadi bagian The Red Devils kendati belum mendapat kepastian.
"Hari ini saya pemain United. Saya masih punya kontrak dan saya berpikir akan bermain di sana musim depan. Tapi saya belum mendapat kabar apapun dari Mourinho," ungkap Darmian seperti dilansir Manchester Evening News. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 23 Juni 2016 23:30
-
Liga Spanyol 23 Juni 2016 23:07
-
Liga Inggris 23 Juni 2016 22:49
-
Liga Italia 23 Juni 2016 22:31
-
Liga Inggris 23 Juni 2016 19:41
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 23:54
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 23:49
-
Liga Champions 20 Maret 2025 23:44
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 23:40
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 23:00
-
Asia 20 Maret 2025 22:49
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...