
Apa yang dikatakan Van Gaal itu adalah sesaat setelah dia memberikan debut kepada pemain muda MU, Cameron Borthwick-Jackson, pada laga melawan West Brom akhir pekan lalu.
Komentar Van Gaal itu memang masih patut diperdebatkan karena sejak ditunjuk sebagai pelatih MU menggantikan David Moyes pada 2014, Van Gaal telah menghabiskan dana sebesar lebih dari 250 juta poundsterling untuk mendatangkan pemain.
Dan baru-baru ini, Van Gaal mengungkapkan bahwa dirinya ingin membangun tim yang diisi para pemain akademi, atau pemain yang memahami kultur sepakbola Inggris dan juga kultur Manchester United.
"Sebagai seorang pelatih, saya sangat menyadari bahwa jauh lebih baik untuk menghasilkan pemain dari akademi sendiri, dari budaya sendiri, daripada membeli pemain dari negara lain, dengan budaya berbeda atau semacam itu," ujarnya.
"Dan saya telah memberikan banyak contoh dalam karir kepelatihan saya akan hal itu. Ini bukan kejutan," tandasnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 10 November 2015 23:37
-
Liga Inggris 10 November 2015 23:34
-
Liga Inggris 10 November 2015 22:36
-
Liga Inggris 10 November 2015 14:58
-
Liga Inggris 10 November 2015 14:57
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 05:11
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...