
Bola.net - - Antonio Conte dikabarkan ingin mendatangkan mantan bek , Ryan Bertrand, meski ia sudah membuat kemajuan soal transfer dari Real Madrid.
Chelsea sudah mendatangkan tiga pemain anyar di musim panas ini, usai Willy Caballero, Antonio Rudiger, dan Tiemoue Bakayoko memutuskan bergabung dengan tim juara Premier League.
Namun Conte berniat untuk terus aktif di bursa transfer, dan berharap bisa memperkuat lini belakang timnya.
Danilo menjadi target utama sang manajer, dan Evening Standard mengklaim Chelsea tinggal sedikit lagi mendapatkan tanda tangan pemain Real Madrid tersebut.
Ryan Bertrand
Pemain 26 tahun bisa bermain di kedua sisi pertahanan dan diperkirakan bisa bersaing dengan Victor Moses untuk merebut tempat di tim inti.
Namun demikian, Conte dikabarkan juga masih mengawasi Bertrand. Sang pemain direkrut Chelsea di 2006, namun hanya bermain di 28 pertandingan di liga sebelum dijual dua tahun silam.
Masa depannya di Southampton masih gelap dan Liverpool serta Manchester City dikabarkan juga tertarik merekrutnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 17 Juli 2017 16:15
Willian Bicara Soal Pramusim Chelsea dan Target Gol Musim Ini
-
Liga Inggris 17 Juli 2017 14:46
-
Liga Inggris 17 Juli 2017 14:05
Mourinho Diklaim Sengaja Telikung Chelsea Untuk Rekrut Lukaku
-
Editorial 17 Juli 2017 12:26
-
Liga Spanyol 17 Juli 2017 12:12
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 02:10
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:47
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:42
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:35
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:25
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:18
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...