
Bola.net - - Memphis Depay bisa jadi akan menyelesaikan transfernya dari Manchester United ke dalam 48 jam mendatang, menurut Mirror.
United sebelumnya menolak tawaran sebesar 13 juta pounds dari Lyon untuk Depay, yang datang ke Old Trafford dari PSV dengan harga 25 juta pounds di musim panas 2015.
Namun disebutkan bahwa Lyon sudah kembali mengajukan tawaran yang lebih tinggi untuk pemain Belanda, dan United siap untuk melepas pemain berusia 22 tahun, meski baru memilikinya selama 18 bulan.
Depay cuma sekali bermain sebagai starter musim ini, ketika timnya menang di Piala Liga atas Northampton di September, dan sudah mendapat pesan dari manajer Jose Mourinho bahwa ia bisa pergi jika memang ada tawaran yang tepat.
United sebelumnya sudah menjual Morgan Schneiderlin ke Everton dengan harga 20 juta pounds. The Toffees sebelumnya juga dikaitkan dengan Depay, namun Koeman sepertinya akan gagal mendapatkan sang winger.
Depay sendiri sebelumnya datang ke Old Trafford dengan harapan mampu menjadi Cristiano Ronaldo berikutnya, namun sepertinya ia sudah kehabisan waktu untuk membuktikan klaim tersebut musim ini.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 17 Januari 2017 22:26
-
Liga Inggris 17 Januari 2017 21:42
-
Liga Inggris 17 Januari 2017 21:24
-
Liga Inggris 17 Januari 2017 20:54
-
Liga Spanyol 17 Januari 2017 19:54
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:15
-
Otomotif 21 Maret 2025 14:53
-
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025 14:45
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 14:15
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 14:15
-
Liga Italia 21 Maret 2025 14:13
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...