
Chelsea memang sangat beruntung memiliki pemain seperti Azpilicueta. Bukan hanya karena kualitasnya, tapi juga karena kemampuannya bermain di beberapa posisi di pertahanan.
Saat kedatangannya dari Marseille, Azpi dikenal sebagai sosok bek kanan agresif. Namun saat bermain sebagai bek kiri di Chelsea, dirinya juga tak mengecewakan. Begitu juga saat dipindah ke bek tengah dalam formasi tiga bek milik Antonio Conte musim ini, dirinya tampil brilian.
Salah satu performa briliannya adalah saat melawan Manchester United akhir pekan lalu di mana mereka menang empat gol tanpa balas melawan tim yang dilatih pelatih mereka musim lalu, Jose Mourinho.
"Pemain ini adalah bek kelas dunia. Dia telah bermain di sisi kanan dan kiri untuk Chelsea, dan dia sekarang tampil di posisi jantung pertahanan dan melakukannya begitu brilian," ujarnya.
"The Blues sekarang meraih empat kali clean sheet musim ini, dan mereka telah memukul keras Manchester United dan pelatih lama mereka, Jose Mourinho," sambungnya.
"Ini tak mengejutkan bahwa para pemain Chelsea mempublikasikan selebrasi kemenangan mereka ini di ruang ganti mereka di sosial media," tandasnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 23 Oktober 2016 23:57
-
Liga Inggris 23 Oktober 2016 23:01
-
Liga Inggris 23 Oktober 2016 20:58
-
Liga Inggris 23 Oktober 2016 20:44
-
Liga Italia 23 Oktober 2016 19:50
Chelsea Tertarik, Romagnoli Tegaskan Ingin Bertahan di Milan
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:58
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 17:03
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 16:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 16:05
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 15:24
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...