
Manajer Italia akan menggantikan Guus Hiddink usai Euro 2016 dan ia sudah mengincar beberapa pemain untuk dibeli di akhir musim nanti. Dan salah satu tugas sang manajer adalah mengatasi situasi di sektor kiper.
Thibaut Courtois dan Asmir Begovic dikabarkan akan pergi dari klub di musim panas. Nama pertama tengah diincar Real Madrid, sementara Begovic merasa tidak puas dengan minimnya kesempatan bermain yang ia dapatkan di London.
Dan menurut laporan yang diturunkan oleh The Sun, Conte tengah berencana untuk mendaratkan Butland sebagai kiper anyar timnya, andai memang mereka kehilangan dua orang penjaga gawang di bursa transfer nanti.
Butland sendiri tengah menjalani operasi, usai ia mengalami cedera engkel kala membela timnas Inggris dan hingga kini masih belum jelas kapan ia bakal bisa bermain kembali. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 11 April 2016 23:32
-
Liga Inggris 11 April 2016 23:07
-
Liga Italia 11 April 2016 17:22
-
Liga Inggris 11 April 2016 13:47
-
Liga Inggris 11 April 2016 11:55
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 11:19
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 11:15
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 11:13
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 11:08
-
Otomotif 21 Maret 2025 11:00
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 11:00
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...