
Bola.net - - Antonio Conte berharap Diego Costa tak pindah ke klub Tiongkok meskipun dikabarkan ada tawaran menarik senilai 80 juta pounds. Ia berharap skuat Chelsea yang musim ini berjuang keluar sebagai juara Premier League tak banyak mengalami perubahan.
Pada bursa transfer musim dingin ini, Chelsea sudah kehilangan Oscar. Pemain 25 tahun ini meninggalkan Stamford Bridge ke Shanghai SIPG dengan harga 60 juta pounds. Selain Oscar, Chelsea juga melepas John Obi Mikel ke TJ Teda.
Sejak bulan lalu, Tianjin Quanjian disebut tertarik mendatangkan Costa yang musim ini tengah bersinar bersama The Blues ke liga Tiongkok. Conte berharap hal itu tak akan terjadi.
"Saya harap tawaran dari Cina berakhir pada Mikel dan Oscar. Saya rasa kami harus menjaga skuat ini tetap sama. Sekarang kami tengah bertarung musim ini," kata Conte seperti dikutip Daily Star.
"Kami mengawali musim ini dengan baik dan penting untuk menjaga pemain agar tetap sama," sambungnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 6 Januari 2017 18:25
-
Liga Inggris 6 Januari 2017 17:01
-
Liga Inggris 6 Januari 2017 15:50
-
Liga Inggris 6 Januari 2017 15:45
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...