
Bola.net - - Antonio Conte belum lama ini berjanji ia akan merayakan sukses bersama fans, jika tim sukses memenangkan titel Premier League musim ini.
Conte tengah ada di jalur yang tepat untuk meraih trofi perdananya di The Blues.
Manajer Italia itu meraih sukses luar biasa selama menangani Juventus, membantu klub Turin memenangkan tiga gelar Serie A beruntun.
Ia sendiri sudah sering melompat ke arah suporter musim ini untuk merayakan gol Chelsea di Stamford Bridge.
Chelsea
Dan ketika ditanya bagaimana selebrasi yang ia lakukan anda Chelsea juara liga di Mei nanti, sang manajer menjelaskan di laman resmi klub: "Bagi saya itu penting, Scudetto pertama saya sebagai manajer. Sebagai pemain, saya memenangkan lima dan untuk memenangkan Scudetto pertama sebagai manajer amat luar biasa untuk saya."
"Saya juga merayakannya bersama keluarga, fans dan pemain. Jujur, saya berharap bisa mendapat kepuasan memenangkan liga di Inggris."
"Itu akan fantastis untuk saya, dan saya kira itu akan jadi mimpi yang terwujud. Saya tahu ini tidak akan mudah, namun kami bekerja amat keras untuk memastikan itu bakal terjadi. Ketika itu terjadi, saya siap untuk semua selebrasi dengan fans."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 22 Februari 2017 22:39
-
Liga Italia 22 Februari 2017 18:32
-
Liga Inggris 22 Februari 2017 15:50
-
Liga Champions 22 Februari 2017 14:09
-
Liga Inggris 22 Februari 2017 10:50
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...