
Bola.net - - Antonio Conte memuji Jose Mourinho sebagai legenda dan menjelaskan koleganya itu sebagai salah satu yang terbaik di dunia sepakbola, menjelang duel melawan Manchester United di Piala FA.
Mourinho mengatakan sebelum ini bahwa Chelsea menunjukkan permainan yang membosankan, dan mengatakan padatnya jadwal pertandingan MU akan menguntungkan mantan timnya.
Conte sendiri menolak untuk meladeni psy war sang manajer Portugal dan justru memberikan pujian pada Mourinho, yang memberikan gelar juara liga perdana untuk Chelsea dalam 50 tahun di 2005 silam.
Jose Mourinho
"Saya berharap demikian," tutur Conte ketika ditanya oleh Goal International apakah ia ingin mengikuti sukses Mourinho. "Sejarahnya dengan Chelsea hebat. Saya tahu benar dia ada di hati fans Chelsea. Dia pantas untuk itu."
"Tentunya, saya berharap bisa mengulang itu di sini. Saya kira Jose Mourinho sudah menulis sejarah yang bagus di Chelsea. Dia menang dengan para pemain. Dia melakukan tugas yang bagus di sini, amat penting untuk tidak melupakannya."
"Saya amat menghormati dirinya, karena dia seorang pemenang. Saya menyukai mentalnya. Dia memiliki mental seorang pemenang. Dia adalah salah satu terbaik dunia, di sini ia melakukan tugas yang bagus. Saya kira setiap fans harus menghormatinya."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 12 Maret 2017 21:43
-
Liga Inggris 12 Maret 2017 18:24
-
Liga Inggris 12 Maret 2017 17:43
-
Liga Inggris 12 Maret 2017 16:46
-
Liga Inggris 12 Maret 2017 13:37
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:31
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:29
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:27
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:58
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 17:03
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...